4 Kebiasaan Cara Cuci Muka Yang Salah
Cara Mencuci Muka Yang Salah - Cuci muka merupakan kebiasaan yang sering kita lakukan selepas berkegiatan di luar terutama bagi para wanita. Debu-debu atau bekas make up riasan wajah yang menumpuk di wajah rasanya ingin sekali langsung dibersihkan. Beberapa dari Anda mungkin melakukan beberapa kali mencuci muka/wajah dalam satu hari. dengan harapan cuci muka bisa membuat wajah lebih kesat dan bersih.
Tapi apakah Anda tahu, membersihkan wajah atau mencuci muka yang terlalu sering justru membuat akan kulit wajah menjadi kering? Berikut ini ada empat kebiasaan yang salah saat mencuci muka seperti yang dikutip She Knows. Sebaiknya anda hindari
Jika Anda membersihkan wajah lebih dari 2 kali dalam sehari, maka secara tidak langsung Anda telah mengikis produksi minyak alami yang sebenarnya diperlukan untuk menjaga kulit agar tetap sehat dan seimbang. Untuk memberapa kondisi wajah, kulit bisa berubah menjadi kering atau bahkan malah berminyak. Tetaplah bersihkan wajah Anda dua kali dalam sehari, yaitu di pagi hari dan malam sebelum tidur.
Tapi apakah Anda tahu, membersihkan wajah atau mencuci muka yang terlalu sering justru membuat akan kulit wajah menjadi kering? Berikut ini ada empat kebiasaan yang salah saat mencuci muka seperti yang dikutip She Knows. Sebaiknya anda hindari
4 Kebiasaan Cuci Muka Yang Salah
1. Membersihkan wajah terlalu sering
Mungkin Anda berpikir jika membersihkan wajah berkali-kali dapat membuat wajah menjadi lebih bersih, tapi apakah Anda tahu, membersihkan wajah terlalu sering justru akan berbahaya?Jika Anda membersihkan wajah lebih dari 2 kali dalam sehari, maka secara tidak langsung Anda telah mengikis produksi minyak alami yang sebenarnya diperlukan untuk menjaga kulit agar tetap sehat dan seimbang. Untuk memberapa kondisi wajah, kulit bisa berubah menjadi kering atau bahkan malah berminyak. Tetaplah bersihkan wajah Anda dua kali dalam sehari, yaitu di pagi hari dan malam sebelum tidur.
0 komentar:
Post a Comment